Tips Membeli Baterai Untuk Smartphone Android


Mungkin kalian pernah mengalami kejadian ini, ketika kalian sedang memakai hp android kalian namun tidak diduga hp kalian langsung kosong dan mati tanpa ada pemberitahuan "batrai lemah (low bed)". Kejadian itu sudah menjadi makanan sehari-hari yang saya rasakan, penyebabnya mungkin merupakan komponen baterai yang sudah tak normal lagi lagi alias rusak. Sebab pada umumnya, baterai android pipih dan datar, dan membutuhkan waktu 1 sampai 2jam pengecasan hingga terisi penuh. Jika ciri-ciri baterai yang melembung atau saat di cas baterai cepat terisi maka 90% baterai rusak.
Tips Membeli Baterai Untuk Smartphone Android
tips membeli baterai android

Solusi untuk mengatasinya tentu kalian harus cepat membeli baterai yg baru. Sekarang baterai hp sudah dijual bebas di konter-konter hp, baik yang original, kw ataupun yg double power, batrai double power merupakan batrai yang memiliki kapasitas penyimpanan daya dua kali lipat bahkan ada yang sampai tiga kali lipat dari batrai hp umumnya.




Membeli baterai yang tepat dan berkualitas memang sedikit sulit. Namun kalau sudah memahami caranya, maka tidak akan terlalu sulit, jadi simak tips android berikut ini:

Tips Membeli Baterai Untuk Smartphone Android Agar Tidak Menyesal




1. Belilah beterai original sesuai merek hp

Hal pertama yg harus di perhatikan pada saat membeli baterai adalah ke originalitasnya, pilihlah  yang sesuai dengan merek hp yang kalian pakai. Sebab pasti akan sesuai dan sudah melalui standart yang cocok dengan gadget kalian. Memang yg ori memiliki harga lebih mahal, bisa sampai 5x lipat dari yang biasa, akan tetapi kualitasnya memang jauh berbeda. Kualitas baterai asli selain tidak boros di gunakan juga memiliki usia pakai yang lebih lama, dan juga aman di gunakan dalam handphone. Jadi jangan membeli baterai yang kw-kw saja. Sangat di sayangkan apabila smartphone yang mahal rusak gara-gara baterai yang abal-abal.

2. Pilihlah yang sesuai baged kalian

Kalau membeli baterai ori terlalu mahal, maka kalian bisa menyesuaikan buged yang tersedia. Tp jangan beli yang kw seperti memiliki nama samsung,asus,oppo. Kalau ada konter yang menjual merk tersebut dengan harga sangat murah maka kemungkinan besar abal-abal atau kw.memilih produk dengan nama asli seperti hippo, advand atau klt bisa menjadi pilihan.

3. Membeli dari tempat terpercaya.

Tempat terpercaya tidak hanya merujuk pada outlet resmi saja, konter-konter hp biasa juga boleh.asalkan memang memiliki citra baik di masyarakat. Dan bersedia memberikan garansi toko.

4. Adanya garansi

Belilah baterai yang memiliki 2 garansi, yaitu garansi toko dan garansi merk baterai tersebut. Silahkan pilih sendiri, selama ada garansi tersebut saya rasa tidak masalah.umumnya garansi yang diberiakan adalah 1minggu sampai 6 bulan. Jadi tanyakan dahulu berapa lama garansi yang diberikan, tp saya sarankan pilih yang memberikan waktu lebih dari 1 bulan, karena dengan waktu tersebut saya rasa kita bisa memastikan keawetannya.

Sekian tips membeli bateraiuntuk hp android versi android-gank, mungkin masih ada banyak lagi,jd jangan sungkan sampaikan lewat komentar ya gan.

Agar tetap awet jangan lupa baca ini: Cara Merawat Baterai Android Agar Tidak Cepat Rusak


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Bawah Artikel